Loverstandupblogspot.co.id - Efek miroring dalam stand up comedy adalah pantulan sikap, ekspresi, gimik, gestur dll yang di lakukan oleh seorang comic baik itu sengaja atau pun tidak sengaja yang pasti di rasakan oleh penonton stand up comedy.
Efek miroring sendiri sangat berpengaruh terhadap penampilan seorang comic karena mau tidak mau dia adalah bintangnya dia yang menjadi pusat perhatian dan penontonlah yang minilai dan berkomentar.
Penonton akan senantiasa mengikuti setiap apa yang di sajikan oleh comic baik itu ekspresi wajah, ucapan, suruhan, bahkan efek miroring ini bisa membuat suasana lebih seru karena semua penonton percaya terhadap comic dan materi yang di sampaikan menarik.